Tentang SIMRS GOS
Direkrut untuk mengisi formasi "Programmer Web" membuatku kembali berkutat dengan skrip pemrograman dan database. Kali ini aku mengerjakan aplikasi SIMRS GOS (Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit Generic Open Source), sebuah sistem informasi terintegrasi yang disiapkan oleh Ditjen BUK (Direktorat Jenderal Bina Upaya Kesehatan) Kemenkes RI.
Sebagai informasi, SIMRS GOS ini;
- Gratis bagi RS baik Pemerintah maupun Swasta
- Dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL
- Open Source, sehingga mudah untuk di modifikasi.
- Seluruh modul diatas merupakan satu kesatuan utuh, saling terintegrasi.
- SIMRS ini sudah Bridging dengan Aplikasi INACBG dan SEP-BPJS,
- SIMRS ini juga dirancang untuk pengiriman pelaporan RS (SP2RS), sehingga nantinya rumah sakit tidak perlu lagi membuat laporan.
- SIMRS ini dapat di integrasikan dengan SIRANAP (Sistem Informasi Rawat Inap Indonesia)
- Setiap tahun SIMRS ini dilakukan pengembangan, disesuaikan dengan perkembangan teknologi dan regulasi dari Kementerian kesehatan.
Tahap Implementasi SIMRS Generik Open source
- Mengajukan permohonan kepada Sesditjen Pelayanan Kesehatan
- Pengisian Assesment Kesiapan RS (RS memiliki infrastruktur IT (Jaringan, Komputer dan Server) & SDM IT)
- Surat Ijin Pemakaian dari Sesditjen Yankes
- Teknis Instalasi dan Sosialisasi (Internal RS)
- Pengembangan dan Penyesuaian Modul di Masing-Masing RS
Sumber : http://www.yankes.kemkes.go.id/read-simrs-gratis-608.html
Sesuai informasi diatas, maka tugas dari masing-masing rumah sakit adalah memodifikasi aplikasi tersebut sehingga sesuai dengan kondisi rumah sakit. Nah, itulah pekerjaan baruku. Bersama ketiga orang yang lainnya, kami bersama-sama mengerjakan SIMRS GOS agar bisa digunakan di RSUD Purworejo.
Sesuai informasi diatas, maka tugas dari masing-masing rumah sakit adalah memodifikasi aplikasi tersebut sehingga sesuai dengan kondisi rumah sakit. Nah, itulah pekerjaan baruku. Bersama ketiga orang yang lainnya, kami bersama-sama mengerjakan SIMRS GOS agar bisa digunakan di RSUD Purworejo.
Sebenarnya SIMRS GOS ini sudah dikerjakan setahun yang lalu. Namun, karena tak kunjung selesai, maka dibutuhkan tambahan programmer untuk kejar target agar aplikasi ini bisa segera digunakan. Dan ternyata akulah yang terpilih sebagai anggota baru.
Apakah susah memodifikasi SIMRS GOS?
PHP, MySQL, NO Framework, NO Function (ada function tapi hanya untuk memanggil variabel), sehingga masih bisa dipelajari. Hanya saja, maaf, kodingannya berantakan sekali, persis sama seperti kodinganku.
PHP, MySQL, NO Framework, NO Function (ada function tapi hanya untuk memanggil variabel), sehingga masih bisa dipelajari. Hanya saja, maaf, kodingannya berantakan sekali, persis sama seperti kodinganku.
"Ini query atau cerpen sih? Panjang banget!" keluh Mas Andy, salah satu programmer yang mengerjakan.
"Iya, apalagi ada UNION UNION apa itu!" tambah Pak Rudi.
HAHAHAHAHA. Aku hanya tertawa membenarkan perkataan mereka karena aku juga mengalaminya. Terkadang aku sering terdiam memandangi satu form, mencoba mengerti apa yang ingin dilakukan oleh form tersebut.
Selain itu, untuk mempelajari satu modul, misalnya Modul Kamar Operasi, kita harus tahu setiap halaman .php larinya kemana karena form input bisa saja membutuhkan 5 halaman. Luar biasa. Belum lagi masalah query yang di-SELECT selanjutnya INSERT kemudian SELECT lagi di satu halaman yang sama. Duh!
Akan tetapi, target kami saat ini adalah implementasi SIMRS GOS secepatnya. Jadi, untuk pe-rapi-an source code akan kami lakukan setelah aplikasi ini berjalan dan digunakan. Semoga semuanya berjalan lancar :)
Selain itu, untuk mempelajari satu modul, misalnya Modul Kamar Operasi, kita harus tahu setiap halaman .php larinya kemana karena form input bisa saja membutuhkan 5 halaman. Luar biasa. Belum lagi masalah query yang di-SELECT selanjutnya INSERT kemudian SELECT lagi di satu halaman yang sama. Duh!
Akan tetapi, target kami saat ini adalah implementasi SIMRS GOS secepatnya. Jadi, untuk pe-rapi-an source code akan kami lakukan setelah aplikasi ini berjalan dan digunakan. Semoga semuanya berjalan lancar :)
Salam kenal dari rsud dr.murjani sampit. kami juga menggunakan SIMRS-GOS dari kemenkes. kami sudah running sejak januari 2016, namun sampai sekarang masih terus mengembangkan SIMRS-GOS. \m/
ReplyDeletewiiihh kereennn..
Deletesalam kenal Bang ^_^
SIMRS-GOS nya banyak dimodif ga bang?
awal-awal lumayan banyak yang dimodif, disesuaikan sama kondisi rumah sakit.
Deletetapi alur prosesnya masih mengikuti alur SIMRS-GOS.
sekarang kami sudah tahap pengembangan modul-modul yg ada.
mantaappp... sukses terus bang!
DeleteSalam kenal mas. Sekarang saya juga lagi ngembangin simrs gos. Kalau boleh tau terakhir dapat updetan simrs gos kapan mas? Terimakasih
ReplyDeletesalam kenal. btw, saya cewek lho :P
Deletesetahu saya sih updetan tahun 2016, saya baru join ke tim, jadinya nggak tahu pasti :)
salam kenal mbak zaitun , saya dari RSUD gunungsitoli, kami baru aplikasikan SIMRS GOS bulan april lalu, dan masih banyak yang harus di modif dan penambahan modul disesuaikan dengan kondisi rumah saki kami. ada ga yang tau untuk brigding ke E-Klaim 5.1 soalnya saya sudah coba tapi selalu error (tidak berhasil). kalau ada tolong di share y...
ReplyDeletehalo salam kenal. Rumah sakit kami malah belum implementasi mas. sedang proses modifikasi.
Deleteuntuk E-klaim, mungkin bisa dipelajari petunjuk teknis dari web : http://www.inacbg.net
https://drive.google.com/file/d/0B_LgSoVhr6OwZ2pQaHRqaFlscms/view
Coba pakai Simrs khanza, Insyaallah gk nyesel,,, #mantanpenggunasimrsg*s
ReplyDeleteemang kenapa dengan simrsg*s mas? hehe
Deletepenting mau tanya tanya soal simRS Gos
Delete08381096341
Itu alur rs yg mengikuti alur program apa alur program yg mengikuti alur rs ya mb?
ReplyDeletealur program seharusnya mengikuti alur RS
Deleteselamat malam mbak zaitun, saya juga baru mau belajar mengembangkan simrs gos.. tapi masih berantakan sekali. mohon bantuan nya mbak.
ReplyDeletebalas ke WA 085 223 908 220
silahkan email ke zaitun_hakimiah@yahoo.com ya :)
Deleteterima kasih
selamat siang mbak zaitun, saya sedang mengembangkan simrs gos nih mbak, mungkin bisa minta bantuan atau bimbingannya mbak,
ReplyDeleteHallo.. apa yang bisa saya bantu?
Delete:)
Selamat Siang mbak admin, mau cari info donk mengenai pelatihan implementasi SIMRS GOS yankes, tolong dibantu bila ada informasi mengenai pelatihannya. Trims.
ReplyDeleteWaktu pertama kali setting SIMRS GOS, saran dari mbak yg harus kita set dulu di bagian ap y mbak kira2?
ReplyDeleteini udah implementasi atau baru pengembangan?
Deletekalau misal kita baru awal selesai instalasi....liatin itu banyak pusing juga mau mulai darimana mbak....hahahahaa.....
Deleteyang pertama pasti lihat modul pendaftaran terlebih dahulu
Deletesalam..kenal,kta sdah hampir 2 th pakai simrs gos,minta rekomendasi untuk akselerasi rumah skit yg sdh full menggunakannya.untuk study banding..mksh
ReplyDeletewah sudah 2 tahun.. rumah sakit kami baru 1 tahun :D
Deletesudah sampai billing system blm y
ReplyDeletebilling system yang dimaksud seperti apa ya? klo mencatat transaksi mulai dari pendaftaran hingga tindakan, maka jawabannya sudah :)
Deletetransaksi keuangannya ...
DeletePada saat penggunaan aplikasi apakah ada diberikan dokumen teknis seperti kamus data dan kawan-kawannya ?
ReplyDeletekami membuat user manual (panduan pemakaian) untuk pengguna
Deletekami boleh minta dokumen teknisnya mbak? sebagai referensi kami, seperti proses bisnis aplikasi, kamus data, dan user manualnya, ke email batrianugrah@gmail.com
Deletesemoga mbak sukses dan sehat selalu
halo...mohon bantuannya bisa minta nomor kontaknya ?
ReplyDeleteCara setting printer.y gmna ya??
ReplyDeleteKelemahan simrs gos itu apa Aja ya
ReplyDelete